Ernando Ari Bongkar Resep Jitu Timnas U-23 Indonesia Kalahkan Australia
Jumat, 19 April 2024 – 06:28 WIB

Kiper Timnas U-23 Indonesia, Ernando Ari. Foto: PSSI.
"Kunci kemenangan adalah kerja keras semua pemain serta terimakasih atas doa dan dukungannya kepada kami," tutupnya.
Hasil positif ini menjaga kans Indonesia lulus ke fase knock out Piala Asia U-23 2024.
Garuda Muda saat ini bertengger di peringkat kedua Grup A dengan tiga poin dari dua pertandingan.
Selanjutnya, Rizky Ridho dan kawan-kawan akan menghadapi Yordania di laga pemungkas yang berlangsung Minggu (21/4/2024) mendatang.(pssi/mcr15/jpnn)
Ernando Ari menjadi salah satu penggawa Timnas U-23 Indonesia yang tampil apik saat melawan Australia pada lanjutan Grup A Piala Asia U-23 2024.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- Dunia Hari Ini: PM Australia Sebut Rencana Militer Rusia di Indonesia sebagai 'Propaganda'
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Hasil Babak Grup Piala Asia U-17 2025: Indonesia dan Uzbekistan Digdaya, Australia Apes
- Kampanye Pemilu di Australia: Jarang Ada Spanduk, Lebih Menjual Kebijakan
- Lady Gaga Bakal Gelar Konser di Australia Akhir Tahun Ini
- Kabar Australia: Pihak Oposisi Ingin Mengurangi Jumlah Migrasi