Ernest Prakasa Titip Pesan Untuk Presiden dan Wapres 2024-2029
Senin, 21 Oktober 2024 – 09:47 WIB

Sineas sekaligus aktor Ernest Prakasa. Foto: Ricardo/JPNN.com
"Semoga lebih baik dari apa yang sudah ada, yang bisa diperbaiki semoga diperbaiki," tuturnya.
Sebelumnya, Presiden dan Wakil Presiden 2024-2029, Prabowo-Gibran resmi dilantik di Istana Merdeka pada Minggu (20/10).
Pelantikan disaksikan oleh seluruh masyarakat Indonesia melalui siaran langsung televisi serentak. (mcr31/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Prabowo-Gibran resmi menjadi Presiden dan Wakil Presiden 2024-2029, Ernest Prakasa berkomentar begini.
Redaktur : M. Rasyid Ridha
Reporter : Romaida Uswatun Hasanah
BERITA TERKAIT
- Keseruan Lebaran Presiden Prabowo Subianto, Belajar Gerakan Velocity dan Beraksi Gaya Silat
- Papua dan Ujian Prabowo - Gibran
- Presiden dan Wapres Salat Id Bersama di Masjid Istiqlal
- Pramono Akan Salat Id di Istiqlal Dampingi Prabowo, Si Doel di Balai Kota
- Prabowo Gelar Griya Lebaran di Istana, Masyarakat Boleh Datang
- Disaksikan Presiden Prabowo, BAZNAS Salurkan 5 Program Pemberdayaan bagi Mustahik