Ertiga Terlalu Dominan, Suzuki Genjot Penjualan Ignis
Senin, 29 Januari 2018 – 09:43 WIB
’’Ignis memang sebagai mobil perkotaan. Jadi, penyumbang terbesarnya dari kota-kota besar,’’ kata Fredy.
Di samping itu, Ignis tahun ini juga ditargetkan mampu menyumbang di atas 15 persen terhadap keseluruhan penjualan Suzuki di Jatim.
’’Tahun lalu masih sebelas persen. Sebab, selama ini kami akui penjualan Ertiga terlalu dominan ke Suzuki. Ignis posisi ketiga setelah pikap Futura,’’ kata Fredy. (car/c22/sof)
Kehadiran Suzuki Ignis ternyata mendapat sambutan hangat dari konsumen di Indonesia.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Suzuki XL7 dan All-new Ertiga Jadi Pendorong Penjualan SIS Menjelang Tutup Tahun
- Soal Kemungkinan Kembali ke MotoGP, Presiden Suzuki Angkat Suara
- Soal PPN 12 Persen dan Opsen Pajak, Suzuki Akan Ambil Sejumlah Langkah
- Suzuki V-Strom 160 Mengaspal, Incar Segmen Motor Adventure Entry Level
- Ikhtiar Suzuki Dorong Penjualan di GJAW 2024
- GJAW 2024, Suzuki Jimny 5-door Rhino Edition Hanya Dipasarkan 100 Unit, Buruan!