ESQ Corp Dorong Efisiensi SDM di Malaysia dengan AI Talent Management

ESQ Corp Dorong Efisiensi SDM di Malaysia dengan AI Talent Management
Peluncuran AI Talent Management di Malaysia. Foto: ESQ

“Antusiasme mereka menunjukkan kepercayaan besar terhadap AI TalentDNA untuk proses rekrutmen, seleksi, hingga mutasi dengan kecepatan dan akurasi tinggi,” kata Ary.

Mantan CEO Malaysia Airports Holdings Berhad, Raja Azmi Bin Raja Nazuddin, juga menyampaikan apresiasinya. Dia menilai AI Talent Management sebagai solusi penting untuk membantu organisasi beradaptasi dan berkembang di era modern.

“Teknologi ini memastikan transisi yang mulus serta hasil yang berkelanjutan,”pungkasnya. (jlo/jpnn)

ESQ Corp mendorong efisiensi SDM di Malaysia, dengan AI Talent Management. Simak selengkapnya


Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News