Ethniki Andalkan Kecepatan
Jumat, 22 Juni 2012 – 15:37 WIB

Timnas Yunani sedang berlatih di Municipal Stadium Legionowo, Warsawa. FOTO : MOHAMMAD ILHAM/JAWA POS
Yunani selalu bermain dengan tiga penyerang sejak kualifikasi hingga Euro 2012. Meski begitu, mereka jarang membahayakan lawan. Giorgos Samaras, meski memiliki skill menawan, sangat lambat sebagai penyerang sayap. Di sisi lain, Dimitris Salpigidis cuma mengandalkan kecepatan. Namun, Yunani harus diapresiasi karena efektivitas serangan yang dahsyat. Hanya enam kali melakukan tendangan ke gawang, Yunani bisa mencetak masing-masing satu gol dalam tiga pertandingan. Artinya, satu gol per dua tendangan. (nur/c10/bas)
PERFORMA (Bintang 2) Penguasaan bola : 43% Gol/kemasukan: 3/3 Menang/seri/kalah: 1/1/1 Passing sukses: 78% Duel udara : 54% Ethniki
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah