Evakuasi WNI di Suriah Temui Hambatan
Sabtu, 09 Juni 2012 – 19:07 WIB

Evakuasi WNI di Suriah Temui Hambatan
Dari informasi yang dikumpulkan Hasanuddin, terdapat empat skenario evakuasi. Pertama lewat darat jika kondisinya kondusif. Skenario kedua, jika evaluasi darat tak memungkinkan maka dilakukan evakuasi melalui udara dengan menggunakan pesawat reguluer.
Baca Juga:
Skenario ketiga dengan menggunakan pesawat carter. Tapi jika ternyata Suriah ditetapkan sebagai daerah larangan terbang, maka skenario keempat yang dijalankan. Artinya, TKI dijemput di sejumlah titik perbatasan S Suriah dengan Libanon dan Yordania.
Lebih lanjut Hasanuddin mengatakan, sejauh ini baru 273 WNI yang berhasil dievakuasi, yakni 233 TKW dan 40 mahasiswa. Hambatan utama yang dialami, karena tidak adanya data valid tentang nama dan lokasi di Suriah tempat TKI bekerja.
Hambatan kedua adalah masalah transportasi dan komunikasi karena ada beberapa daerah yang ditutup. Hambatan lainnya adalah masalah izin. "Karena tidak semua TKI mendapat izin (untuk dievakuasi) dari tempat mereka bekerja.
JAKARTA - Wakil Ketua Komisi I DPR yang membidangi urusan luar negeri, TB Hasanuddin, mendesak agar proses evakuasi WNI dari Suriah bisa dilakukan
BERITA TERKAIT
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi