Evaluasi Uji Coba Formula 1 di Spanyol dan Bahrain
Tanda-Tanda Bakal Ketat
Senin, 16 Februari 2009 – 07:01 WIB
Persaingan Formula 1 2009, tampaknya, bakal lebih ketat, lebih merata daridapa musim lalu. Paling tidak, itulah tanda-tanda yang terlihat dari uji coba sepekan terakhir di Spanyol dan Bahrain. Secara keseluruhan, uji coba itu memang belum menunjukkan peta kekuatan F1 2009 yang sebenarnya. Apalagi, dua tim terbaik musim lalu, McLaren-Mercedes dan Ferrari, memilih latihan secara terpisah. McLaren di Jerez, sedangkan Ferrari di Bahrain. Namun, pengamat dan penggemar bisa mendapatkan banyak petunjuk dari latihan tersebut.
Ulasan Azrul Ananda
Uji coba Formula 1 berlangsung di dua tempat sekaligus dalam seminggu terakhir. Selama empat hari, hingga Jumat lalu (13/2), lima tim turun di Jerez, Spanyol, dan tiga tim beruji coba di Sakhir, Bahrain.
Baca Juga:
Persaingan Formula 1 2009, tampaknya, bakal lebih ketat, lebih merata daridapa musim lalu. Paling tidak, itulah tanda-tanda yang terlihat dari uji
BERITA TERKAIT
- Technogym & MOIE Hadirkan Nuansa Elegan dalam Kebugaran
- Luar Biasa! Persebaya Menang Comeback dari Persija, Cek Klasemen
- Kisah Perjuangan Tim Indonesia Menjadi Juara Umum Kompetisi Esports Dunia IESF 2024
- Persebaya Vs Persija Jakarta: Ada VAR di Babak Pertama, Penalti, Gol!
- Kata Erick Thohir Soal Kans Naturalisasi Emil Audero
- Live Streaming Persebaya Vs Persija, Simak Kata Bruno Moreira