Evan Dimas Akui Perebutan di Skuat Utama Timnas Cukup Berat
jpnn.com - JAKARTA – Pelatih Timnas Indonesia Alfred Riedl sudah punya gambaran skuat utama yang akan mereka turunkan di ajang Piala AFF 2016.
Namun, tim pelatih sampai saat ini masih menggodok untuk sejumlah posisi yang dibutuhkan.
"Kami masih memaksimalkan semua pemain, tetapi ada 2-3 posisi yang belum fix," kata asisten pelatih, Wolfgang Pikal saat dikonfirmasi kemarin (24/10).
Sayangnya, Pikal enggan menyebutkan posisi mana saja yang masih menjadi kendala saat ini.
Namun, menilik performa timnas Indonesia dalam dua pertandingan terakhir, posisi yang dimaksud memang menjadi salah satu titik kelemahan timnas Garuda.
Antara lain, di full back kiri, gelandang ataupun posisi sayap kanan. Di posisi full back kiri misalnya, keberadaan Abdul Rahman belum sepenuhnya bisa menutup lubang yang kerap muncul.
Satu diantara dua gol pertama yang menembus jala gawang Indonesia berawal dati titik lemah sisi kiri.
Selain itu, posisi Abdul Rahman juga sering bergantian dengan sosok Abduh Lestaluhu full back muda dari PS TNI.
JAKARTA – Pelatih Timnas Indonesia Alfred Riedl sudah punya gambaran skuat utama yang akan mereka turunkan di ajang Piala AFF 2016. Namun,
- Klasemen Liga 1 Setelah Dewa United Vs Bali United Hanya Diwarnai Satu Gol
- 99 Virtual Race dan Ayobantu Berkolaborasi, Lomba Lari dan Donasi Makin Fleksibel
- Pertamina Eco RunFest 2024 Siap Digelar Besok, Lokasi Start di Pintu Tenggara GBK
- Nomor 1 Dunia Keok, Jojo Tembus Final China Masters 2024 & BWF World Tour Finals
- Terungkap, Inilah Kunci Kemenangan Persebaya dari Persija
- Jadwal Semifinal China Masters 2024: Sabar/Reza Ukir Rekor