Event bLU cRU Yamaha Sunday Race, Cari Bibit Pembalap & Perlebar Racing Line

"Saat ini hadir Galang Hendra, Andi Fadli, Wahyu Ajie, Wahyu Nugroho, Arai Agaska dan pembalap muda lainnya," ucapnya.
Sementara itu, Manager Motor Sport MGPA Denny Pribadi mengatakan 188 Starter Yamaha itu terdiri dari rider profesional maupun non profesional atau pembalap komunitas dari pencinta motor di Indonesia.
Denny menyebut event bLU cRU Yamaha Sunday Race sebuah keuntungan sendiri bagi pengelola Sirkuit Mandalika, karena dapat memperlebar racing line.
"Event ini sekaligus bisa memperlebar area racing line dan menciptakan pembalap-pembalap baru di Mandalika," kata Denny.
Denny juga mengatakan bahwa, Sirkuit Mandalika sudah siap menggelar event MotoGP 2023.
"Untuk lintasan sirkuit aman, tidak ada perbaikan, kami hanya pemeliharaan aja," ujarnya.(mcr38/jpnn)
Event bLU cRu Yamaha Sunday Race di Sirkuit Mandalika ini berlangsung selama tiga hari untuk mencari bibit pembalap dan perlebar racing line.
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Edi Suryansyah
- Yamaha Tenere 700 Yamalube Edition Diklaim Siap Tempur dan Lebih Kompetitif
- Pertamina Mandalika Racing Series 2025 Putaran I Sukses Digelar, Ini Para Juaranya
- Yamaha R3 2025 Makin Canggih, Pengendara Bisa Terkoneksi ke Motor
- Dukungan Motul di RC Motogarage x One3 Motoshop Trackday Experience
- Mandalika Trackday Experience 2025 Segera Digelar, Speed Enthusias Wajib Ikut
- Tak Ada Fitur yang Disunat, Yamaha Xmax Terbaru Turun Harga Rp 10 Juta