Eza Gionino Merasa tak Bikin Benjol Ardina Rasti
Rabu, 29 Mei 2013 – 18:55 WIB

Eza Gionino Merasa tak Bikin Benjol Ardina Rasti
JAKARTA -- Persidangan kasus dugaan penganiayaan terhadap Ardina Rasti, dengan tersangka Eza Gionino, memasuki tahap akhir. Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan yang menyidangkan kasus ini akan menggelar sidang dengan agenda pembacaan putusan pekan depan. Eza menyatakan cukup optimis PN Jakarta Selatan akan menyatakan dirinya tidak bersalah.
Eza yang ditemui di PN Jakarta Selatan, usai persidangan, Rabu(29/5), menyatakan sudah siap mental terhadap putusan hakim. Pemain Sinetron "Putih Abu-abu" ini sudah ikhlas menerima apa pun putusan hakim.
Baca Juga:
"Saya sudah ikhlas, terima semua, serahkan ke Allah," ucapnya usai sidang.
Baca Juga:
JAKARTA -- Persidangan kasus dugaan penganiayaan terhadap Ardina Rasti, dengan tersangka Eza Gionino, memasuki tahap akhir. Pengadilan Negeri (PN)
BERITA TERKAIT
- Rumah Terendam Banjir, Baim Wong: Baru Sekali Nih
- Debu dan Dul Jaelani Berkolaborasi demi Mabuk Lagi
- Nikita Mirzani Kini Senasib dengan Vadel Badjideh
- Bastian Steel Ungkap Pernikahan Impian Sitha Marino
- 3 Berita Artis Terheboh: Diduga Memeras, Nikita Mirzani Ditahan, Asisten Ikutan
- Polisi Beberkan Alasan Nikita Mirzani Ditahan