F-PDIP Tetap Tolak RUU Kamnas
Selasa, 23 Oktober 2012 – 21:16 WIB

F-PDIP Tetap Tolak RUU Kamnas
Sementara itu, Koordinator Riset Imparsial, Ghufron Mabruri menegaskan "kesibukan" Menhan Purnomo memforsir RUU Kamnas di DPR semakin melencengkan arah reformasi sektor keamanan.
"Menhan justru terlihat seperti membuka ruang bagi TNI untuk kembali seperti zaman orde baru. Makanya kami mengimbau Presiden Susilo Bambang Yudhoyono mencopot Menhan yang kinerjanya sangat mengecewakan ini," papar Ghufron, Selasa (23/10) di Jakarta.
Disayangkan juga "kesibukan" Menhan Purnomo memperjuangkan RUU Inteilijen dan Rahasia negara, RUU Ormas, RUU Komponen Cadangan Pertahanan Negara dan terakhir RUU Kamnas. Bentuk kesibukan Menhan dicontohkan Ghufron dimana Menhan dan wakilnya "berkeliaran" di DPR untuk melobi berbagai fraksi untuk menggolkan RUU Kamnas ini.
"Semua RUU yang diurus Menhan itu justru semakin memperkuat militer dan membatasi hak sipil. Padahal tugas Menhan mereformasi militer kan ?" Imbuh Ghufron Mabruri.
JAKARTA - Fraksi PDIP di DPR tetap kukuh menolak RUU Keamanan Nasional walau pemerintah gigih berupaya agar RUU itu digolkan di parlemen. "Sejak
BERITA TERKAIT
- Gus Khozin Kritik Tugu Titik Nol IKN yang Viral di Medsos
- Tuntut Keadilan, Ratusan Kader Gerindra Banggai Gelar Aksi di Polres
- Kepala Komunikasi Kepresidenan Hasan Nasbi Bakal Direshuffle?
- Isu Matahari Kembar Diredakan Muzani, Bukan Dasco Apalagi Hasan Nasbi, Tumben
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya