F1 2013 Tetap 20 Balapan
Minggu, 30 September 2012 – 06:25 WIB

F1 2013 Tetap 20 Balapan
Perubahan lain adalah pemajuan jadwal GP Jerman menjadi 14 Juni. Juga GP Belgia yang biasa dimulai awal bulan September dimajukan jadi 25 Agustus.
Baca Juga:
Musim depan tidak akan ada lagi GP Eropa yang digelar di sirkuit jalanan Valencia, Spanyol. GP Eropa digantikan GP Amerika yang berlangsung di New Jersey. Menurut rencana, lomba itu akan diselenggarakan di sirkuit jalanan Port Imperial, Weehawken.
Sampai saat ini balapan di New Jersey masih berstatus to be confirmed alias sgera ditentukan. FIA masih belum memutuskan apakah jadi digelar atau tidak, mengingat masih belum adanya titik temu antara penyelenggara balapan di sana dengan bos komersial F1 Bernie Ecclestone. (ady/ang)
Kalender F1 2013 :
PARIS - Jumlah balapan Formula 1 untuk musim 2013 akan tetap 20 seri. Sama seperti musim ini, hanya ada beberapa perubahan pada urutan jadwal dan
BERITA TERKAIT
- Menpora Dito Punya Harapan Besar Terhadap Kepengurusan Baru BWF
- Kabar Kurang Sedap dari Tim Bulu Tangkis Indonesia Menjelang Sudirman Cup 2025
- NBA Playoffs: Curry 31 Poin, Warriors Pukul Rockets
- Ucap Salam Perpisahan dengan Sabah FC, Saddil Ramdani Balik ke Indonesia?
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat