Fabio Capello Siap Bikin Index Seri II
Kamis, 07 Juni 2012 – 12:44 WIB

Fabio Capello Siap Bikin Index Seri II
FABIO Capello siap kembali mengguncang perhelatan Euro kali ini. Lewat "Index Capello" yang pernah dilakukannya tahun 2010 lalu untuk timnas Inggris, tahun ini pelatih berusia 65 tahun itu bakal melakukannya lagi. Namun bedanya, penilaiannya untuk seluruh kontestan Euro. "Saya ingin turut berpartipasi dalam Euro kali ini. Meski bukan lagi seorang pelatih timnas dan tak berstatus pelatih klub, namun saya merasa perlu mengikuti perhelatan Euro kali ini," kata Capello.
Pastinya masih lekat dalam ingatan usai gagal di Piala Dunia 2010 lalu, Capello mengeluarkan penilaian yang kontroversial. Dari angka tertinggi 100, tak satu pun pemain The Three Lions mencapai angka 70. Penilaian tertinggi 66,36 dicapai oleh skipper Inggris Steven Gerrard.
Baca Juga:
Seperti diberitakan dailymail kemarin (6/6), mantan pelatih timnas Inggris tersebut siap memberikan penilaian di situs pribadinya. Penilaian dimulai besok (8/6) pada partai pembuka antara tuan rumah Polandia versus Yunani.
Baca Juga:
FABIO Capello siap kembali mengguncang perhelatan Euro kali ini. Lewat "Index Capello" yang pernah dilakukannya tahun 2010 lalu untuk timnas
BERITA TERKAIT
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Misi Meregenerasi Pemain Bali United Selesai, Pelatih Teco Beber Rencana Masa Depan
- Makna Gol Gustavo Franca saat Persib Hantam Bali United
- Finalis NBA Tahun Lalu Tumbang, Grizzlies Masuk Playoffs