Fabio Quartararo Cetak Rekor Kecepatan, Alex Rins Merasa Bingung
Selasa, 13 Februari 2024 – 19:28 WIB

Rider Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo. Foto: motogpcom
Meskipun begitu, Yamaha yang mencetak rekor kecepatan tertinggi, tidak mencatatkan rekor kecepatan tiap putaran, sehingga tak berada di urutan teratas.
Quartararo hanya menempati posisi ke-11, tertinggal 0,8 detik dari Francesco Bagnaia di posisi teratas, sedangkan Rins berada di posisi ke-16, terpaut 1,197 detik dari Pecco.
"Bagi saya motor ini lebih baik dari segi akselerasi. Namun, jika kami ingin mengejar catatan waktu atau kecepatan balapan, kami harus berusaha lebih keras dibandingkan yang lain," tutup Rins. (speedweek/jpnn)
Fabio Quartararo berhasil mencetak rekor kecepatan bersama Yamaha YZR-M1 pada sesi tes pramusim MotoGP 2024 di Sepang, yaitu 338,5 kpj.
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Yamaha Tenere 700 Yamalube Edition Diklaim Siap Tempur dan Lebih Kompetitif
- Yamaha R3 2025 Makin Canggih, Pengendara Bisa Terkoneksi ke Motor
- Tak Ada Fitur yang Disunat, Yamaha Xmax Terbaru Turun Harga Rp 10 Juta
- Augusto Fernandez Sangat Bersemangat Kembali ke MotoGP Qatar
- MotoGP 2025: Quartararo Ancam Tinggalkan Yamaha
- Yamalube Chemical Liquid Engine Component, Cocok Buat Servis Ringan di Rumah