Fabrizio Urso, Warga Italia Penjual Gorengan di Surabaya
Untung Sedikit Tak Mengapa asal Banyak Pelanggan
Senin, 17 November 2014 – 00:11 WIB
Kini, satu dasawarsa Fabriz tinggal di Indonesia. Dia suka dengan Indonesia. Bagi dia, tidak ada penyesalan meraup rezeki di negeri ini. Hanya, sesekali dia merindukan Pino, sang ayah. Pria tersebut kini masih berada di Roma Selatan. Dia juga pekerja keras. Fabriz kerap terinspirasi sang ayah yang terus memberi semangat dari kejauhan. (*/c17/dos)
Bisa jadi, keputusan Fabrizio Urso berbeda dengan warga negara asing lainnya yang tinggal di Indonesia. Pria kelahiran Roma Selatan itu meninggalkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Eling Lan Waspada, Pameran Butet di Bali untuk Peringatkan Melik Nggendong Lali
- Grebeg Mulud Sekaten, Tradisi yang Diyakini Menambah Usia dan Menolak Bala
- AKBP Condro Sasongko, Polisi Jenaka di Tanah Jawara
- MP21 Freeport, Mengubah Lahan Gersang Limbah Tambang Menjadi Gesang
- Sekolah Asrama Taruna Papua, Ikhtiar Mendidik Anak-anak dari Suku Terpencil Menembus Garis Batas
- Kolonel Zainal Khairul: Pak Prabowo Satuan Khusus, Saya Infanteri dari 408