Fachri Albar Lagi-Lagi Terjerat Kasus Narkoba, Polisi Ungkap Alasannya

Fachri Albar Lagi-Lagi Terjerat Kasus Narkoba, Polisi Ungkap Alasannya
Konferensi pers kasus dugaan narkotika Fachri Albar di Polres Metro Jakarta Barat, Kamis (24/4). Foto: Firda/JPNN.com

"Terhadap saudara FA sudah dikalukan tes urine, untuk metamfetamin positif, amfetamin positif, benzodiazepine positif," tutur Twedi.

Sebelumnya, Fachri Albar diamankan di kediamannya, kawasan Jakarta Selatan pada Minggu (20/4) malam. (mcr7/jpnn)

Pihak Polres Metro Jakarta Barat mengungkapkan alasan Fachri Albar kembali mengonsumsi narkotika.


Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Firda Junita

JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News