Factory Sharing Bantu UKM Furnitur di Jawa Tengah
Sabtu, 18 September 2021 – 23:25 WIB

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah bersama dengan Kementerian Koperasi dan UKM akan membentuk Factory Sharing. foto: source for JPNN
Dukungan juga mengemuka dari Kepala Dinas Koperasi dan UKM Surakarta Heri Purwoko. Menurutnya, fasilitas ini juga bisa meningkatkan ekspor kayu di wilayah Solo Raya, tak terkecuali Surakarta.
Direktur Bisnis Ritel dan Unit Usaha Syariah Bank Jateng Irianto Harko Saputro mengatakan, siap mendukung. Itu dilakukan dengan menyediakan pembiayaan bagi usaha kecil dan menengah, dengan berbagai produk kredit. Mulai kredit KUR, Kredit Milenial dan sebagainya. (flo/jpnn)
Tujuan Factory Sharing untuk memastikan pasokan dan kualitas bahan baku serta standardisasi produk jadi di Jawa Tengah
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Tanam 1.000 Bibit Pohon di Kawasan Waduk Logung Kudus, Taj Yasin Ingatkan Perawatan
- Banyak Aduan Penempatan PPPK Guru di Jateng, Ini Solusinya
- Isu Pemekaran Provinsi Menguat, Pemprov Jateng Sebut Tak Ada Urgensinya
- Pekerja Migran Asal Jateng Capai Ribuan Orang, Ahmad Luthfi Siapkan Role Model Pendampingan dan Pelatihan
- Gubernur Ahmad Luthfi Hadiri Pameran Pendidikan dan Bursa Kerja, 39 Universitas Asal China Terlibat
- Pembangunan Jateng Andalkan Investasi, Gubernur Ahmad Luthfi: Tingkatkan Pelayanan