Fadel Muhammad Sampaikan Catatan di Balik Kelancaran Sidang Tahunan MPR

Fadel Muhammad Sampaikan Catatan di Balik Kelancaran Sidang Tahunan MPR
Wakil Ketua MPR Fadel Muhammad (kanan) saat berada di gedung parlemen, Senayan, Jakarta, Rabu (16/8). Foto: Dokumentasi Humas MPR RI

“Penyebabnya, ini dahulu karena pandemi Covid-19 lalu dibuat lebih praktis, tetapi sekarang malah keterusan," ungkap Fadel.

Menurut Fadel, perlu ada pembicaraan antara pimpinan MPR dengan ketua lembaga-lembaga egara yang lain ke depannya.

"MPR bisa mengubah dirinya menjadi lembaga tertinggi, baru laporan kinerja itu bisa benar-benar dilakukan oleh masing-masing ketua lembaga negara. Bukan diwakilkan oleh presiden, seperti yang terjadi selama ini,” pungkasnya. (mrk/jpnn)

Ini catatan Fadel Muhammad di balik kelancaran Sidang Tahunan MPR yang harus segera diselesaikan


Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News