Fadli Zon Yakin Banget Kesalahan Entri Data Situng KPU karena Kecurangan

Fadli Zon Yakin Banget Kesalahan Entri Data Situng KPU karena Kecurangan
Wakil Ketua DPR Fadli Zon menyambangi kantor KPU di Jalan Imam Bonjol, Jakarta Pusat, Jumat (3/5). Foto: Aristo S/JPNN.Com

Menurutnya, jumlah itu setara dengan 15,4 persen dari total hasil coblosan di 477.021 TPS yang telah dientri. "Jika (Situng) tidak berhenti, kesalahan bisa mencapai 30 persen lebih," katanya.(mg10/jpnn)


Wakil Ketua DPR Fadli Zon menilai benyaknya kesalahan entri data di Situng KPU bukan akibat kelalian, melainkan karena kecurangan.


Redaktur & Reporter : Aristo Setiawan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News