Fahd Mengaku Anak Buah Priyo Budi Santoso
Senin, 20 Januari 2014 – 18:25 WIB
Usai pemutaran rekaman itu, Jaksa Penuntut Umum KPK, Rusdi Amin menanyakan perihal nama Priyo Budi Santoso pada Karim.
Baca Juga:
"Apa kaitannya percakapan anda dan Fahd dengan Priyo Budi Santoso?," tanya Jaksa.
Menjawab itu, Karim mengaku tak tahu alasan Fahd menyebut dirinya adalah staf Priyo. "Saya tidak tahu. Dia kan telepon katanya sudah dihubungi Pak Dirjen segala macam. Saya juga tidak ada kaitannya dengan pemenangan proyek jadi saya suruh dia (Fahd) temui Unit Layanan Pengadaan," kata Karim. (flo/jpnn)
JAKARTA -- Para pejabat di Kementerian Agama mengaku sering dihubungi maupun dikunjungi oleh Fahd A Rafiq yang mengaku adalah utusan dari Senayan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Program MBG Bukti Presiden Prabowo Berkomitmen Meningkatkan Kualitas Hidup Masyarakat
- BKD Jabar: 400 Tenaga Non-ASN Belum Mendaftar PPPK Tahap 2
- Cerita Nelayan soal Pagar Laut: Dibangun Swadaya untuk Hadapi Abrasi dan Lindungi Tambak Ikan
- Pemerintah Dukung Partisipasi Indonesia di New York Fashion Week
- Tenaga Non-ASN Lolos Seleksi PPPK Kota Semarang Tak Seusai Kualifikasi, Waduh!
- Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto Ajukan Praperadilan ke PN Jaksel, KPK: Kami Menghormati