Fahri Bakal Protes Jika Pilpres Hanya Ada Calon Tunggal
Kamis, 08 Maret 2018 – 21:35 WIB
“Saya masih melihat ketokohan beliau (Prabowo) yang relatif ide-idenya masih bisa diperjuangkan, apalagi dengan koalisi yang tidak pernah berubah," imbuhnya.
Sikap-sikap Prabowo menurut anggota DPR dari daerah pemilihan Nusa Tenggara Barat (NTB) itu, yang relatif konsisten, dalam Pilkada DKI, dalam pandanganya terhadap pembangunan.
"Nah, prediksi saya apabila terjadi pertarungan ulang antara Jokowi dengan Prabowo, maka yang keluar sebagai pemenang dan menjadi presiden adalah Prabowo,” ucap Fahri. (adv/jpnn)
Fahri Hamzah mengingatkan harus ada capres alternatif di Pilpres 2019 mendatang.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Soal PJJ, Gus AMI: Perlu Terobosan Cepat Mendikbud Libatkan Masjid, Gereja dan Tokoh Agama
- Timwas DPR Minta Gugus Tugas Covid-19 Perbanyak Rapid Test
- Ribka Tjiptaning: Perempuan Indonesia Harus Berani Tampil di Semua Lini Kehidupan
- Andi Akmal Pasluddin Bantu Solusi Kebutuhan Pupuk Petani di Bone
- DPR: Hampir 98 Persen Lapas Kelebihan Kapasitas
- Pimpinan DPR Berharap Ekonomi Provinsi Penerima Dana Otsus Lebih Maju