Fahri Hamzah Pimpin Tim DPR Temui KPK Prancis, Ini Hasilnya
Rabu, 12 Desember 2018 – 05:50 WIB
“Kunjungan DPR ke AFA adalah dalam rangka menemukan pola dalam memerankan tugas anggota DPR dalam politik antikorupsi,” tutur Fahri.
Tim Implementasi Reformasi DPR RI terbentuk pada awal 2015. Tim itu berada di Prancis untuk melakukan studi mendalam dalam rangka modernisasi DPR yang saat ini telah menyelesaikan cetak biru dan masuk tahap implementasi.
Delegasi DPR yang mengunjungi Prancis terdiri dari Sodiq Mujahid (Fraksi Gerindra), Ahmad Riski Sadig (Fraksi PAN), Mafirion (Fraksi PKB), Jazuli Juwaini (Fraksi PKS), Arsul Sani (Fraksi PPP), Muchtar Luthfi (Fraksi NasDem) Lalu Gede Mujahidin (Fraksi Hanura). Ikut dalam delegasi itu adalah tenaga ahli dan Badan Keahlian DPR.(eno/jpnn)
Wakil Ketua DPR Fahri Hamzah mengunjungi Badan Antikorupsi Prancis atau Agence Française Anticorruption (AFA) di Paris untuk studi banding pemberantasan korupsi
Redaktur & Reporter : Antoni
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Honorer Sudah dapat Pembekalan Kepegawaian, Jangan Lupa Cetak Kartu Seleksi PPPK
- Ditjen Bina Keuangan Daerah dan KPK Gelar Rapat Koordinadi untuk Membahas Draf MCP Tahun 2025-2026
- KPK Lanjutkan Penyidikan Kepada Karna Suswandi
- DPR Ingatkan Kesbangpol Batam Seusai Buat Surat Edaran Pengumpulan Data C1
- Menag Dikirimi Sejumlah Barang Berharga oleh Orang Misterius
- Usut Kasus Investasi Fiktif, KPK Panggil Petinggi PT. Insight Investmen Management dan PT Taspen