Fakta-fakta Menarik di Balik Pecahan Rupiah yang Baru
Selasa, 20 Desember 2016 – 06:14 WIB
Presiden Joko Widodo menjelaskan, pengunaan gambar pahlawan, tari nusantara, dan pemandangan alam Indonesia merupakan bagian kampanye budaya dan karakter bangsa.
Karena itu, dia mengajak masyarakat untuk selalu menggunakan rupiah dalam setiap transaksi di Indonesia.
Aturan mengenai hal itu sudah ada. Juga menyimpan tabungan dalam bentuk rupiah.
’’Penting saya sampaikan, kalau kita cinta rupiah, kita tidak membuat dan menyebar gosip aneh dan kabar bohong tentang rupiah,’’ ujarnya. (byu/rin/res/oki/jos/jpnn)
JAKARTA – Pemerintah akhirnya meluncurkan sebelas uang rupiah berdesain baru di gedung Bank Indonesia, Senin (19/12) kemarin. Perinciannya,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Herco Digital Peraih TOP 3% Digital Agency Indonesia, Jasa Website Bisnis Terbaik
- Bobby Gafur: Pengentasan Kemiskinan Jadi Isu Utama Rapimnas Kadin 2024
- Bank Mandiri & Tzu Chi Luncurkan Kartu Kredit Berbasis Donasi dan Layanan Filantropi Digital
- PLN UIP Kalimantan Bagian Timur Raih Penghargaan Gold di ISDA 2024
- Para Investor kini Menjadikan ESG sebagai Kriteria Utama Portofolio
- PPM MHU Raih Tamasya Award 2024 dari Kementerian ESDM