Fakta Menarik Kekalahan Belgia vs Prancis, Kevin De Bruyne Gagal Jadi Protagonis
Jumat, 08 Oktober 2021 – 05:52 WIB

Para pemain timnas Prancis tampak emosional merayakan gol yang dicetak Theo Hernandez. Foto: Twitter @equipedefrance
1. Tampil sebagai starter di laga melawan Belgia, Kylian Mbappe (22 tahun, 291 hari) menjadi pemain termuda yang mencapai 50 laga bersama Prancis. Catatan itu melewati rekor miliki Karim Benzema (24 tahun 240 hari).
2. Kevin De Bruyne menjadi pemain kedua yang sanggup memberikan dua assist saat meleawan Prancis. Orang pertama yang melakukan hal serupa ialah Lionel Messi saat Argentina jumpa Prancis di 16 besar Piala Dunia 2018.
3. Ini kali kedua bagi Prancis mampu memenangi laga setelah tertinggal dua gol di babak pertama, menyamai torehan mereka pada 2012 lalu saat menang 3-2 atas Islandia di laga persahabatan.(mcr15/jpnn)
Simak fakta-fakta menarik saat Prancis melakukan come back dramatis melawan Belgia pada semifinal UEFA Nations League.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- Fuerza Arena Mini Football Resmi Dibuka, Gunawan Dukung Anak Muda Berprestasi
- Prancis Apresiasi Polres Tanjung Priok Tangkap Pelaku Pembegalan Warganya
- Liga Spanyol: Kylian Mbappe Cetak Brace, Real Madrid Memuncaki Klasemen
- Erick Thohir Mania Optimistis Timnas Indonesia Menang Lawan Australia dan Bahrain
- MSIG Bangga jadi Title Partner Pertama 'ASEAN MSIG Serenity Cup'
- Inilah Hasil Drawing Barati Cup International East Java 2025