Fakta Terbaru Soal Kasus Nindy Ayunda, Nomor 3 Bikin Terkejut

jpnn.com, JAKARTA - Penyidik Satreskrim Polres Metro Jakarta Selatan sedang menyelidiki laporan Rini, terhadap Nindy Ayunda atas dugaan penyekapan kepada Sulaeman.
Sulaeman merupakan mantan sopir Nindy Ayunda dan suami Rini. Penyidik sudah dua kali melayangkan panggilan kepada Nindy Ayunda.
Bukan hanya kepada pelantun Buktikan itu, tetapi juga terhadap Dito Mahendra.
Berikut fakta terbaru soal kasus yang menjerat Nindy Ayunda tersebut:
1. Tak Hadir
Penyanyi Nindy Ayunda kembali mangkir dari pemeriksaan terkait kasus dugaan penyekapan.
Tak hanya Nindy Ayunda, Dito Mahendra juga tidak hadir dalam jadwal pemeriksaan pada Jumat (15/7).
"(Mereka) Mangkir," ujar Kanit Krimum Polres Jakarta Selatan AKP Rifaizal Samual saat dikonfirmasi awak media.
Itu merupakan panggilan kedua yang dilayangkan polisi kepada mereka.
Berikut fakta terbaru soal kasus yang menjerat Nindy Ayunda atas dugaan penyekapan.
- Sedih Lihat Kondisi Nikita Mirzani, Dinar Candy: Tak Banyak yang Menjenguk
- Jenguk Nikita Mirzani di Penjara, Dinar Candy Buktikan Hal Ini
- Pengakuan Dinar Candy Setelah Menjenguk Nikita Mirzani di Tahanan
- Nikita Mirzani Laporkan Reza Gladys atas Dugaan Pelanggaran UU ITE
- Penangguhan Penahanan Vadel Badjideh Ditolak Penyidik, Apa Alasannya?
- Begini Kabar Terbaru Kasus Vadel Badjideh