Fan Zone Khusus Anak di Poznan
Senin, 02 April 2012 – 16:33 WIB
Dia menambahkan, bukan hanya fans cilik dari luar negeri saja yang bisa menikmati fasilitas dengan gratis, juga para fans cilik dari Polandia sendiri. "Kami berharap itu memberikan anak-anak kesempatan untuk mendapatkan pengalaman emosional yang terkait dengan Euro 2012," kata Prymas.
Baca Juga:
Karena keterbatasan dana yang dimiliki pemerintah Poznan, maka mereka nantinya akan mewujudkan itu dengan menggandeng sponsor. "Fan zone untuk anak-anak adalah ide yang menarik, kami yakin bisa menjual kepada sponsor," kata Prymas.
Sudah ada kesepakatan antara pemerintah Poznan dengan dewan Solacz Housing Estate, selaku perusahaan yang memiliki hak atas Solacki dan Wodziczki park. Rencananya, fan zone itu hanya membolehkan anak di bawah usia 16 tahun untuk masuk dan menikmati fasilitas. (ham)
POZNAN - Kemeriahan Euro 2012 di Polandia-Ukraina semakin disemarakkan dengan dibangunnya sejumlah fan zone di delapan kota penyelanggara. Baik yang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Juara MotoGP 2024, Jorge Martin Ikuti Rekor Spesial Valentino Rossi
- Timnas Indonesia vs Arab Saudi: Laga Penyambung Nyawa Garuda
- Heboh Pernyataan Erick Thohir & Aksi Bang Jay setelah Indonesia Kalah Tebal, Manajer Merespons
- Pebulu Tangkis Muda Indonesia Unjuk Gigi di Vietnam dan Malaysia International Series
- Kumamoto Masters 2024: Rengkuh Satu Gelar, Ganda Putra Indonesia Perlahan Bangkit
- Daftar 20 Tim Grand Finale Meet The World With SKF Road to Gothia Cup 2025