Fani Oktora, Perempuan Belia yang Hanya Empat Hari Jadi Istri Bupati
Orang Tua Jatuh Sakit, Rumah Ikut Roboh
Senin, 03 Desember 2012 – 07:37 WIB
![Fani Oktora, Perempuan Belia yang Hanya Empat Hari Jadi Istri Bupati](https://cloud.jpnn.com/photo/picture/watermark/20121203_062820/062820_196396_Bok_Fani.jpg)
TERHIBUR: Fani Octora (kiri) tampak terhibur setelah diajak mengunjungi beberapa tempat wisata di Jakarta bersama Ketua Pusat Pelayanan Terpadu Pemberdayaan Perempuan dan Anak (P2TP2A) Kabupaten Garut, Rani Permata Dicky Chandra (tengah) dan wakil ketua P2TP2A Nitta Widjaya. Foto: RADAR GARUT
MIMPI Fani Oktora untuk membangun rumah tangga dengan bupati pupus hanya dalam waktu empat hari. Bupati Garut Aceng H.M. Fikri yang menikahinya secara siri menceraikannya melalui SMS. Dia shock. Demikian juga orang tuanya.
---------------------------------------
Zainal Miftahuddin - Garut
---------------------------------------
TIDAK mudah menemui Fani Oktora, 18. Untuk bisa bertemu perempuan yang dinikah kilat oleh Bupati Garut Aceng H.M. Fikri itu harus melalui perantara salah seorang pengurus Pondok Pesantren Al-Fadhilah, Raden Heri Muhammad Jawari. Saat ini perempuan kelahiran 8 Oktober 1994 itu tinggal di rumah sang nenek di Kampung Cukang Galeuh, Desa Dunguswiru, Kecamatan Limbangan, Garut, Jabar.
MIMPI Fani Oktora untuk membangun rumah tangga dengan bupati pupus hanya dalam waktu empat hari. Bupati Garut Aceng H.M. Fikri yang menikahinya secara
BERITA TERKAIT
- Kontroversi Rencana Penamaan Jalan Pramoedya Ananta Toer, Apresiasi Terhalang Stigma Kiri
- Kisah Jenderal Gondrong ke Iran demi Berantas Narkoba, Dijaga Ketat di Depan Kamar Hotel
- Petani Muda Al Fansuri Menuangkan Keresahan Melalui Buku Berjudul Agrikultur Progresif
- Setahun Badan Karantina Indonesia, Bayi yang Bertekad Meraksasa demi Menjaga Pertahanan Negara
- Rumah Musik Harry Roesli, Tempat Berkesenian Penuh Kenangan yang Akan Berpindah Tangan
- Batik Rifaiyah Batang, Karya Seni Luhur yang Kini Terancam Punah