Fans Barca Terbanyak di Eropa
Senin, 13 September 2010 – 18:40 WIB

Fans Barca Terbanyak di Eropa
Pencapaian itu tak mengherankan, mengingat prestasi Barca di atas lapangan. Musim terdahulu mereka tampil sangat luar biasa dengan meraih semua gelar di semua even yang diikuti. Mulai dari Liga Primera, Piala Raja Spanyol, Liga Champions, Piala Super Eropa, hingga Kejuaraan Dunia Antarklub.
Baca Juga:
Barca juga menangguk untung dari sisi finansial. Di sisi lain, Real justru banyak membuang uang. Musim lalu, misalnya, Real mengeluarkan lebih dari Rp 3 triliun untuk mendatangkan bintang-bintang papan atas seperti Cristiano Ronaldo, Kaka dan Karim Benzema. Namun, Los Blancos - julukan Real - mengakhiri musim 2009 tanpa satu pun gelar.
Minimnya prestasi Real berdampak pada jumlah fans mereka. Sport+Markt meyakini bahwa klub kaya Spanyol itu kehilangan 10 juga penggemar dalam satu tahun terakhir. (ham/ca)
Klub Terpopuler di Eropa
(Fans dalam Juta)
BARCELONA - Tim FC Barcelona tidak hanya menuai sukses di lapangan. Di luar urusan pertandingan, klub raksasa Kota Barcelona itu juga meraih keberhasilan.
BERITA TERKAIT
- Jadwal Sisa Persib dan Dewa United di Liga 1, Siapa Juara?
- Akhirnya Golden State Warriors Tembus NBA Playoffs
- Persib vs Bali United: Bojan Hodak Menuntut Pemain Cadangan
- Gegara Melakukan Tekel Keras, Mbappe Kena Sanksi Larangan Main Satu Pertandingan
- Real Madrid vs Arsenal: Momen Kylian Mbappe Menebus Dosa?
- NBA: Pukul Atlanta Hawks, Orlando Magic Jumpa Boston Celtics