Fans Chelsea Rasis kepada Welbeck
Jumat, 02 November 2012 – 09:07 WIB

Fans Chelsea Rasis kepada Welbeck
Sekarang, di tengah penyelidikan terhadap kasus rasis yang dilakukan wasit Mark Clattenburg kepada John Obi Mikel dan Juan Mata, Chelsea justru jadi sorotan. Apalagi, foto fans yang melakukan gesture monyet itu tersebar di berbagai media massa dan jejaring sosial dunia maya.
Baca Juga:
Sementara itu, Clattenburg angkat suara soal insiden kepemimpinannya saat Chelsea melawan United di Premier League akhir pekan lalu. Dia mengaku menyesal telah mengusir keluar striker Chelsea Fernando Torres karena dianggap diving.
Torres mendapatkan kartu kuning kedua pada menit ke-68 karena terjatuh ketika melewan Jonny Evans. Clattenburg menilai diving, tetapi belakangan setelah melihat rekaman video, dia menyadari telah melakukan keputusan yang keliru.
Namun, dia tetap membantah tuduhan rasis yang dilakukan kepada Obi Mikel dan Mata. "Tidak mungkin saya mengucapkan seperti apa yang dituduhkan. Saya tidak mengatasi sesuatu yang melampaui batas. Reputasi saya dipertaruhkan," bilang Clattenburg.
INSIDEN rasis kembali berulang di sepak bola Inggris. Bila sebelumnya Chelsea yang menjadi korbannya, kali ini justru mereka pelakunya. Hanya, bukan
BERITA TERKAIT
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat
- Pengakuan Blak-blakan Pelatih Madura United Seusai Laga Melawan Persebaya
- Sudirman Cup 2025: Menanti Sinergi Pemain Senior dan Junior
- NBA Playoffs: Thunder Mencukur Grizzlies dengan Rekor Gila!
- Final Four Proliga 2025: Hanya LavAni yang Belum Ternoda