Farhat Jadi Caleg Partai Demokrat
Rabu, 24 April 2013 – 16:20 WIB

Farhat Jadi Caleg Partai Demokrat
"Sekitar 2 tahun lalu. Yang bersangkutan pengacara yang cukup profesional, tokoh muda yang kreatif yang siap berbuat untuk bangsa dan negara," tandasnya.
Berdasarkan data dari Komisi Pemilihan Umum (KPU) tentang bakal caleg Partai Demokrat, Farhat berada di daerah pemilihan III DKI Jakarta. Ia akan berebut suara dengan Marzuki Alie, Andi Nurpati, dan Vera Febyanthy. (gil/jpnn)
JAKARTA - Ketua Satuan Tugas Penjaringan Caleg Partai Demokrat (PD), Suaidi Marassabessy membenarkan bahwa pengacara Farhat Abbas maju sebagai calon
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bareskrim Bongkar Peredaran 38 Kg Sabu-Sabu Jaringan Malaysia-Indonesia di Riau
- Doktor Cumlaude Trimedya Dorong Optimalisasi Pengelolaan Barang Sitaan
- Libur Paskah, Polisi Siapkan Skema Lalu Lintas Urai Kemacetan di Jalur Puncak & Lembang
- Pakar Hukum UI Nilai KPK Terkesan Targetkan untuk Menjerat La Nyalla
- Wakil Ketua DPR Sufmi Dasco Dukung Industrialisasi Pedesaan Sebagai Model Nasional
- Nono Sampono: PIK 2 Terbuka untuk Semua Agama, Ini Wajah Toleransi Indonesia