Fariz RM Ditangkap Lagi, Begini Reaksi Triawan Munaf
Selasa, 28 Agustus 2018 – 09:28 WIB
Kasus narkoba ini merupakan kali ketiga bagi Fariz RM. Sebelumnya dia pernah ditangkap di kawasan Taman Puring, Jakarta Selatan, pada Oktober 2007 silam. Usai bebas, Fariz RM kembali diciduk di kawasan Bintaro Jaya, Tangerang Selatan, pada Januari 2015 lalu. (mg3/jpnn)
Kepala Badan Ekonomi Kreatif Triawan Munaf menyayangkan sepupunya, Fariz RM, kembali terjerat kasus narkoba.
Redaktur & Reporter : Dedi Yondra
BERITA TERKAIT
- Diskoria, Laleilmanino, dan Neida Hadirkan Sakura Abadi untuk Fariz RM
- Andrew Andika Terjerat Kasus Narkoba, Tengku Dewi Kaget Gegara Ini
- Andrew Andika Ditangkap, Tengku Dewi Bagikan Potret Ini
- Abdee Slank Dirawat di Rumah Sakit, Begini Kondisinya
- Ogah Jenguk Ammar Zoni di Penjara, Irish Bella: Sudah Selesai
- Nana Sudjana Serukan Pemberantasan Narkoba hingga Tingkat Desa