Fathanah Minta Hakim Tolak Dakwaan KPK
Senin, 01 Juli 2013 – 16:21 WIB

Fathanah Minta Hakim Tolak Dakwaan KPK
Bahkan, surat dakwaan KPK terhadap Fathanah juga tidak menguraikan apakah Menteri Pertanian, Suswono, benar-benar mengeluarkan izin penambahan kuota impor daging sapi atau tidak. Karenanya Fathanah meminta majelis hakim menolak dakwaan JPU KPK.
Baca Juga:
Sebelumnya Fathanah didakwa menjadi kuris suap bagi Luthfi. Selain itu, Fathanah juga didakwa teah melakukan tindak pidana pencucian uang karena tidak punya profesi tetap tapi punya kekayaan yang tak sesuai profilnya.(boy/jpnn)
JAKARTA - Terdakwa dugaan suap pengurusan kuota impor daging sapi di Kementerian Pertanian dan pencucian uang, Ahmad Fathanah, menuding dakwaan Jaksa
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Waspada Hujan Hari Ini di Sejumlah Wilayah di Indonesia
- 5 Berita Terpopuler: Revisi UU ASN Mengubah Sesuatu, Ada Pasal yang Dipersoalkan, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Ma'ruf Amin Sebut Lebih Baik Kirim Bantuan Ketimbang Evakuasi Warga Gaza ke Indonesia
- Muncul Penolakan Soeharto Sebagai Pahlawan Nasional, Mensos Merespons Begini
- Cak Imin: Tadi Presiden juga Menelepon Saya
- Pernyataan Terbaru Mensos soal Soeharto Pahlawan Nasional