Fauzi, Bocah 9 Tahun Itu Ditemukan Tewas
Sabtu, 14 Agustus 2021 – 20:14 WIB

Tim menemukan anak yang terseret arus drainase di Kota Batam, Kepulauan Riau, dalam kondisi meninggal, Sabtu. Foto: ANTARA/ HO-Basarnas Tanjungpinang
Dengan penemuan korban, maka tim gabungan yang terdiri Kantor SAR Tanjungpinang, Pos SAR Batam, aparat Polreta barelang, Babinsa, Damkar dan masyarakat setempat dibubarkan.
"Ops SAR dinyatakan selesai dan diusulkan untuk ditutup. Seluruh unsur kembali ke pangkalan masing-masing," kata dia. (antara/jpnn)
Korban terseret drainase saat bermain dalam kondisi cuaca hujan lebat di sekitaran lokasi drainase pada Jumat (13/8).
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- 30 WN Vietnam Ditangkap, 2 Kapal Ikan Ilegal Diamankan di Perairan Indonesia
- Kepala Basarnas Tinaju Arus Mudik Lebaran 2025 di Rest Area Km 57 Tol Cikampek Utama
- Longboat Membawa 5 Orang Tenggelam, 3 Penumpang dalam Pencarian
- Gemerlap Danantara
- Bocah Tewas Terseret Banjir di Palangka Raya
- Kementrans Siapkan Barelang Jadi Pilot Project Kawasan Transmigrasi Terintegrasi