Feature Phone Mewah dengan Mata Ular Seharga Rp 4,8 M
Selasa, 30 Mei 2017 – 11:46 WIB

Feature Phone Mewah dengan Mata Ular Seharga Rp 4,8 M. Foto Vertu Phone
jpnn.com - Pecinta ponsel cerdas mewah pastinya mengenal Vertu.
Produsen smartphone berbasis di Inggris itu selalu menghadirkan ponsel cerdas dengan harga melangit.
Baru-baru ini Vertu menyajikan ponsel senilai USD 360 ribu atau senilai Rp 4,8 miliar.
Menurut laporan Gizchina, Vertu mengenalkan SIGNATURE Cobra.
Ponsel ini dilengkapi dengan hiasan ular melilit pada bagian tepinya dengan warna emas.
Bentuk ular itu terdiri dari batu ruby, ditambah zamrud pada kedua mata ular.
What a ponsel! Satu lagi yang membuat Vertu mematok harga super mahal.
Produksinya hanya delapan unit, atau memiliki edisi terbatas.
Pecinta ponsel cerdas mewah pastinya mengenal Vertu.
BERITA TERKAIT
- Teknologi DLSS dari NVIDIA Bikin Performa Grafis Nintendo Switch 2 Maksimal
- Pengguna Android Auto Kini Lebih Bebas Memainkan Gim di Mobil
- WhatsApp Mengembangkan Fitur Opsi Penyimpanan Gambar dan Video
- TikTok For Artists Memudahkan Musisi Mempromosikan Lagu
- Mohon Maaf, Samsung Tidak Akan Rilis Ponsel Lipat Ini di Pasar Global
- WhatsApp Makin Seru Lewat Fitur Musik di Status