Februari 2014, Logistik Pemilu Tersebar di Seluruh Kabupaten/Kota
Selasa, 04 Juni 2013 – 18:45 WIB
JAKARTA - Komisi Pemilihan Umum (KPU) menargetkan semua logisitik kebutuhan Pemilu 2014 telah tersebar di seluruh kabupaten/kota paling lambat Februari 2014. Selain itu, lanjutnya, KPU juga berupaya untuk menghindari pemakaian alat transportasi darurat untuk mempercepat proses distribusi. Karena tentu biayanya cukup mahal.
Karena itu proses lelang akan dituntaskan dalam tahun ini, sehingga tidak sampai mengganggu jadwal tahapan yang sudah ditetapkan.
“Produksi kebutuhan logistik yang lebih cepat akan memudahkan KPU mengantisipasi berbagai potensi masalah yang mungkin terjadi. Misalnya jika ternyata jumlah produksinya kurang atau barang yang diproduksi tidak sesuai kebutuhan, bulan Maret kita dapat mengevaluasinya dan segera memproduksi lagi sesuai kebutuhan,” ujar Ketua KPU, Husni Kamil Manik di Jakarta, Selasa (4/6).
Baca Juga:
JAKARTA - Komisi Pemilihan Umum (KPU) menargetkan semua logisitik kebutuhan Pemilu 2014 telah tersebar di seluruh kabupaten/kota paling lambat Februari
BERITA TERKAIT
- Tampil di HUT ke-52 PDIP, Butet Baca Puisi 'Dibakar Luka' yang Terinspirasi dari Megawati
- Pramono-Rano Ditetapkan Gubernur & Wagub Jakarta, Saleh PAN: Saatnya Semua Bersatu
- PDIP Rayakan HUT ke-52 Secara Sederhana, Bakal Diisi Pidato Politik Bu Mega
- Tinjau Makan Bergizi Gratis di Kota Bogor, Waka MPR Eddy Soeparno Tekankan Hal Ini
- Saleh PAN: Selamat Bekerja Buat Mas Pramono dan Bang Rano
- Dituduh Curang Bersama KPU di Pilkada Siak, Afni: Silakan Rakyat Menilai Sendiri