Feby Febiola Tak Merasa Beri Kuasa ke Minola
Senin, 11 Maret 2013 – 04:28 WIB

Feby Febiola Tak Merasa Beri Kuasa ke Minola
Isu belum memiliki momongan menjadi salah satu alasan mengapa mereka akan bercerai. Feby tak pernah menyesali setiap jalan hidup yang diambilnya. "Nggak ada penyesalan. Jangan pernah menyesal semua harus dihadapi saja. Apapun yang terjadi, saya harus kuat. Life must go on," tukasnya.
Baca Juga:
Pemain film Witness ini merasa isu retaknya hubungan dia dengan sang suami, sebagai perjuangan hidup yang harus dilalui. "Ya menurut saya ini salah satu perjuangan hidup. Supaya saya bisa melewati semua masalah. Masalah kita belum tentu lebih berat dari masalah orang," akunya. (dew)
PENGACARA Minola Sebayang belum lama memberitahukan mengenai keretakan rumah tangga artis Feby Febiola dengan suaminya, Bruce Deltail. Keduanya dikabarkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Wow, Rose BLACKPINK Masuk Daftar 100 Tokoh Paling Berpengaruh 2025 TIME
- Revelino Mengaku Ayah Biologis Anak Lisa Mariana, Begini Respons Pihak Ridwan Kamil
- Terungkap, Ini Alasan Ridwan Kamil Baru Melaporkan Lisa Mariana ke Polisi
- Disebut Sebagai Istri Durhaka, Paula Verhoeven: Saya Manusia Biasa...
- Inul Daratista Ungkap Kenangan dan Pesan Tidak Terlupakan dari Titiek Puspa
- 3 Berita Artis Terheboh: Ridwan Kamil Laporkan Lisa Mariana, Paula Verhoeven Difitnah