Febyanti Rela Dinikahi Anggota Bali Nine Jelang Eksekusi, Ini Alasannya

Berkat perkenalan dengan Feby pula Andrew menjadi pelayan gereja. Sebelum diboyong ke LP Nusakambangan, Andrew mengelola sebuah kapel di Lapas Kerobokan, Denpasar.
Feby juga menegaskan bahwa cintanya pada Andrew bukanlah karena belas kasihan. “Aku mencintainya sebagaimana dia apa adanya. Dan aku melihat apa yang dia lakukan untuk orang lain membuatku semakin mencintainya,” ucapnya.
Feby mengakui bahwa Andrew memang punya kelemahan. Namun, Feby juga menegaskan bahwa banyak hal baik tentang suaminya. “Aku juga bangga padanya,” tutur Feby.
Pernikahan di Lapas Besi dipandu oleh pendeta David Soper dari gereja Salvation Army. David yang berasal dari Sydney memang sudah lama menjalin persahabatan dengan keluarga Andrew.(heraldsun/ara/jpnn)
TERPIDANA mati warga negara Australia yang kini menjalani isolasi di Pulau Nusakambangan, Andrew Chan melangsungkan pernikahan dengan wanita bernama
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Jaksa KPK Tuding Mbak Ita Potong Hak ASN Pemkot Semarang
- Heboh Pengeroyokan di Kantor Polsek, Kapolda Riau Langsung Copot Jabatan Anak Buah
- Tugas Kantor Komunikasi Presiden Dianggap Tumpang Tindih, Begini Reaksi Mensegneg
- Kader Gerindra di Banggai Minta Polisi Menindak Pelaku Persekusi
- Paus Fransiskus Meninggal, Prabowo: Dunia Kehilangan Sosok Panutan dalam Kemanusiaan
- Mbak Ita bersama Suami Didakwa Terima Suap Rp 9,29 Miliar dari Proyek & Insentif ASN