Federasi Bulu Tangkis Malaysia Kritik BWF Gegara Shi Yuqi, Ini Pemicunya
Minggu, 24 Juli 2022 – 10:57 WIB
Kenny sejatinya tidak menentang kembalinya Shi Yuqi di dunia bulu tangkis. Namun, dia meminta BWF memberikan alasan jelas mengapa pemain 26 tahun itu bisa tampil di Kejuaraan Dunia 2022 setelah sebelumnya terjadi penolakan.
"Saya tidak menentang pemain, tetapi saya mempertanyakan proses internal di BWF," lanjut Goh.
Berdasarkan aturan BWF bagian 3.2.20, setiap pemain yang tidak mengonfirmasi atau menolak di fase satu tidak bisa dikutsertakan lagi.
Jika mengacu pada aturan di atas maka seharusnya Shi Yuqi tidak bisa tampil di Kejuaraan Dunia 2022.(mcr15/jpnn)
Federasi Bulu Tangkis Malaysia (BAM) mengkiritk BWF gegara tunggal putra China, Shi Yuqi.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- ICIIS 2024 Sukses, Shan Hai Map Optimistis Iklim Investasi Indonesia Makin Baik
- Amerika Parkir Rudal Typhon di Filipina, Bikin China Ketar-ketir
- GRIB Jaya Sebut Kunjungan Prabowo ke China dan AS Berdampak Positif
- Bertemu Pengusaha RRT, Presiden Prabowo: Kami Ingin Terus Bekerja Sama dengan China
- Temui Para Taipan Tiongkok, Prabowo Amankan Investasi Rp 156 Triliun
- Kerja Sama Indonesia-China Mencapai 10 M Dolar AS, Ketum Kadin Anindya Bakrie: Ini Pertanda Baik