Feeder Transjakarta Disambut Positif
Jumat, 30 Maret 2012 – 09:09 WIB
Sekadar diketahui, rute Pulogadung-Bekasi akan melintasi Terminal Pulogadung, Jalan Raya Bekasi masuk tol Cakung, tol JORR, tol Cikampek, keluar Tol Bekasi Barat , Jalan Cut Meutia, dan Terminal Bekasi (PP). Sementara rute Kampung Rambutan– Bekasi melintasi Terminal Kampung Rambutan masuk tol Kampung Rambutan, JORR , Tol Cikampek, Tol Bekasi Timur, Jalan Joyomartono, Jalan H Juanda dan Terminal Bekasi.
Tiket tujuan Bekasi-Pulogadung dan Bekasi-Kampung Rambutan sebesar Rp9500. Sementara sebaliknya penumpang hanya mengeluarkan ongkos Rp6000. (mif)
BEKASI TIMUR-Kehadiran Angkutan Perbatasan Terintegrasi Busway (APTB) atau feeder busway (Transjakarta) di Kota Bekasi disambut gembira masyarakat.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS