Felipe Melo Disebut Pantas Jadi Manajer
Rabu, 23 Desember 2015 – 09:51 WIB

Felipe Melo dan Alex Telles. Foto: EPA
jpnn.com - ITALIA - Pemain Inter Milan Alex Telles mengatakan rekan setimnya Felipe Melo pantas menjadi manajer jika telah pensiun sebagai pemain. Salah satu alasannya karena Melo gemar bermain permainan strategi Football Manager.
"Ia menyenangi olahraga dan menyaksikan banyak pertandingan," kata Telles seperti dilansir dari laan Football Italia.
"Kadang-kadang ia menonton pertandingan dari ponselnya, dan ia sering bermain Football manager. Ia sangat kompetitif dan punya segala modal untuk menjadi manajer di masa depan," kata Telles.
Baca Juga:
"Ia tahu apa yang terjadi di dalam dan di luar lapangan," ungkap pemain Brazil tersebut.(ray/jpnn)
ITALIA - Pemain Inter Milan Alex Telles mengatakan rekan setimnya Felipe Melo pantas menjadi manajer jika telah pensiun sebagai pemain. Salah satu
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Marc Marquez Dapat Peringatan dari Bos Ducati
- Timnas U-20 Indonesia vs Yaman: Garuda Muda Menolak Pulang dengan Tangan Kosong
- Hasil Liga Champions: 2 Klub Italia Gugur
- Menpora Dito Pastikan Penghentian Pelatnas Bukan Gegara Efisiensi Anggaran
- GT World Challenge Asia 2025 Bakal Memperkuat Branding Indonesia di Mata Dunia
- Timnas Basket Indonesia Coba Manfaatkan Kecepatan saat Jumpa Australia