Feni Rose Istirahat Sementara
Rabu, 10 November 2010 – 13:11 WIB

Feni Rose Istirahat Sementara
KPI memberikan sanksi bagi program infotainment Silet untuk dihentikan sementara. "Kami menghentikannya sampai pemerintah mencabut status siaga di Merapi. Kami ingin menghargai masyarakat Jogjakarta yang terkena imbas tayangan tersebut. Dengan ini, kami juga ingin mengingatkan stasiun televisi lain. Tayangan Silet dihentikan mulai besok (Selasa, 9/11)," tegasnya.
Direktur Produksi dan Program RCTI Rudy Ramawy ketika dihubungi Jawa Pos kemarin sore menyatakan pihaknya sedang melakukan rapat. Dia memang belum berkomentar apa pun mengenai program Silet yang sudah tidak tayang di RCTI. Namun, ketika Jawa Pos menghubungi seorang staf, dia mengungkapkan bahwa Silet memang dihentikan sementara di RCTI. Pihak RCTI masih membahas program tersebut. Apakah ke depan masih ada namun presenter-nya diganti atau benar-benar berganti program. (jan/c5/ayi)
JAKARTA - Setelah mendapat peringatan dari Komisi Penyiaran Indonesia (KPI), infotainment Silet kemarin (9/11) tidak tayang di RCTI. Jam tayang Silet
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Terungkap, Ini Alasan Ridwan Kamil Baru Melaporkan Lisa Mariana ke Polisi
- Disebut Sebagai Istri Durhaka, Paula Verhoeven: Saya Manusia Biasa...
- Inul Daratista Ungkap Kenangan dan Pesan Tidak Terlupakan dari Titiek Puspa
- 3 Berita Artis Terheboh: Ridwan Kamil Laporkan Lisa Mariana, Paula Verhoeven Difitnah
- Terikat Jalan Setan, Ketika Dunia Gaib Menembus Peradaban Modern
- Revelino Sebut Lisa Mariana Menghilang setelah Mengaku Hamil