Fenomena Ganjarist, Bukti Dukungan untuk Ganjar di Pilpres 2024 Kian Menguat dan Nyata
Kamis, 03 Juni 2021 – 09:15 WIB

Gubernur Jawa Tengah yang juga politikus PDIP Ganjar Pranowo. Foto: arsip JPNN.com/Ricardo
Di sini, lanjut Nyarwi, loyalitas sosok Ganjar pada PDIP dan pimpinan partai kian diuji.
Di tengah kondisi tersebut, Ganjar perlu terus menunjukkan dirinya sebagai petugas partai yang baik.
Ganjar juga perlu memaksimalkan kualitas komunikasi politik dengan internal para kader dan juga DPP PDIP.
"Kemampuan Ganjar dalam mengelola kedua hal tersebut akan menentukan sejauh mana dia memiliki peluang untuk dicalonkan dalam Pilpres 2024 mendatang," pungkasnya. (boy/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Ganjar Pranowo mendapat dukungan dari relawan Ganjarist untuk maju di Pilpres 2024. Bukti Ganjar memiliki daya magnetis elektoral yang kuat dan dianggap sebagai capres 2024 potensial.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo
- Gibran Buat Konten Bonus Demografi, Deddy PDIP: Jangan Banyak Bikin Video, Kerja Saja
- Peserta Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Dugaan Keterlibatan Polisi Pada Pilpres 2024
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul MPR Ganti Gibran, Deddy PDIP Semringah
- TNI Masuk Kampus, Legislator PDIP: Perguruan Tinggi Bukan Medan Pertempuran
- Kongres PDIP Bakal Diisi Acara Pengukuhan Megawati Sebagai Ketua Umum