Fera Signature Tampil Elegan di Indonesia Fashion Aesthetics 2025
Fashion show dibagi menjadi dua sesi, di mana sesi pertama menghadirkan koleksi dari desainer seperti Itang Yunasz, Gita Orlin x Leciel, Lia Afif, Fera Signature, Unie by Reni Rahardian, Si.Se.Sa, dan MAZU Label.
Sesi kedua menampilkan karya dari Denny Wirawan, ZETA Privè, HSE by Efnie, Arabelle Scarf, Kursien Karzai, Nada Puspita, Nabila Misha, Ayu Dyah Andari, AMAPOLA by Paula Verhoven, serta Buttonscarves.
Ajang ini bertujuan memberikan apresiasi kepada para pelaku usaha di bidang fashion dan kecantikan-estetika atas kontribusinya dalam menggerakkan perekonomian nasional.
Selain itu, melalui Awarding Night 2025, IFA turut memberikan penghargaan bagi para desainer dan pelaku industri yang berprestasi. (jlo/jpnn)
Fera Signature mencuri perhatian dalam ajang Indonesia Fashion Aesthetics 2025..
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
- Fera Signature Meriahkan Indonesia Fashion Aesthetics 2025 di Jakarta
- Bohopanna Luncurkan Pannadaily, Outfit Harian untuk Si Kecil
- Pesona Modest Fashion dan Seni Global Berpadu di Istanbul
- Majukan Brand Lokal Indonesia Melalui Panggung Hybrid Fashion Show
- Hari Pahlawan Nasional: KAI Ajak Puluhan Anak Fashion Show di LRT Jabodebek
- Teuku Wisnu Ingin Fashion Show Malang Strudel Jadi Event Tahunan