Ferdinand Pantas Dapat Ejekan
Senin, 25 Maret 2013 – 06:18 WIB
Lescott yang dipanggil belakangan justru menjadi andalan karena merupakan bek tengah dengan caps terbanyak di skuad yang ada.
Ketika menghadapi San Marino, yang dipilih sebagai bek tengah adalah Lescott dan Chris Smalling. Adapun pelapisnya bek dengan caps satu laga adalah Steven Caulker dan bek Newcastle United Steve Taylor yang belum memiliki caps.
Melawan San Marino, praktis Lescott dan Smalling tak mendapat banyak ujian. Namun, pertahanan Inggris akan menghadapi masalah ketika menghadapi tuan rumah Montenegro, Rabu dini hari (27/3) di Podgorica. Saat ini Montenegro merupakan penguasa klasemen grup H dengan 13 poin.
Tidak heran, kapten Inggris Steven Gerrard pun menyatakan bisa memahami alasan fans Inggris mengejek Ferdinand. Bek Manchester United itu dinilai pantas menjadi sasaran ejekan.
RIO Ferdinand menolak dipanggil ke timnas Inggris dengan alasan masih menjalani program pemulihan cedera. Nyatanya, dia malah terbang ke Doha, Qatar.
BERITA TERKAIT
- Ekspektasi Tinggi Bojan Hodak Terhadap Gervane Kastaneer, Ini Alasannya
- PSBS Vs Persib Bandung: Bojan Hodak Bilang Ini Berat
- Frederic Fugen Bawa Indonesia Mencetak Sejarah Baru di Olahraga Dirgantara Dunia
- Patrick Kluivert Dijadwalkan Tiba di Indonesia Hari Ini
- El Clasico Real Madrid vs Barcelona di Final Piala Super Spanyol, Martinez Sangat Bersemangat
- Bersejarah! Fan PSBS Biak Luar Biasa, Persib Harus Hati-Hati