Ferdy Sambo Sebut Istrinya Hanya Korban, Irma Hutabarat Merespons, Kalimatnya Tajam
Kamis, 06 Oktober 2022 – 23:27 WIB
Ferdy Sambo sebelumnya minta maaf dan menyesali perbuatannya di kasus pembunuhan Brigadir J.
"Saya sangat menyesal, saya menyampaikan permohonan maaf kepada pihak pihak yang sudah terdampak atas perbuatan saya, termasuk bapak dan ibu dari Yosua," kata Ferdy Sambo di Kejagung, Jakarta Selatan pada Rabu (5/10).
Ferdy Sambo juga menyebut Putri tak bersalah dan menjadi korban.
"Istri saya tidak bersalah, tidak melakukan apa-apa, justru menjadi korban," ujar Ferdy. (cr3/jpnn)
Irma Hutabarat merespons pernyataan Ferdy Sambo yang menyebut istrinya Putri Candrawathi hanyalah korban dalam kasus kematian Brigadir J.
Redaktur : Sutresno Wahyudi
Reporter : Fransiskus Adryanto Pratama
BERITA TERKAIT
- Indekos di Jaksel Dijadikan Sarang Prostitusi, Wanita PSK Berusia 20 Tahun
- Korban Dugaan Penganiayaan Chandrika Chika Diperiksa Polisi, Begini Kondisinya
- Soroti Kasus Kekerasan Seksual Diselesaikan Lewat Pernikahan, Sahroni: Logika Keliru
- Hadiri Pemeriksaan, Begini Kondisi Putri Nikita Mirzani
- Seperti Ini Kepribadian Sehari-hari Anak Bunuh Ayah dan Nenek di Cilandak Jaksel
- Sempat Dicopot Gegara Kasus Sambo, Kombes Budhi Kini Dapat Promosi Bintang