Ferdy Sambo Turun dari Lexus, Pistolnya Jatuh, Brigadir Adzan Romer Berlari
Selasa, 29 November 2022 – 12:30 WIB

Brigadir Adzan Romer berdiri di dekat mobil Lexus hitam yang ditumpangi Ferdy Sambo saat tiba di rumah dinasnya di Kompleks Polri Duren Tiga, Jakarta Selatan, pada 8 Juli 2022 pukul 17.50 WIB, sebelum Nofriansyah Yosua Hutabarat alias Brigadir J tewas dibunuh. Foto: layar monitor PN Jaksel/difoto oleh Fransiskus A Pratama
Namun, Ferdy Sambo yang saat itu masih aktif sebagai kepala Divisi Profesi dan Pengamanan (Divpropam) Polri bergerak cekatan mendahului Romer.
Dalam surat dakwaan disebutkan bahwa pistol yang jatuh berjenis HS milik Brigadir J.
Walakin, Ferdy Sambo membantah uraian di surat dakwaan itu. Menurut dia, senpi yang jatuh itu adalah pistol pribadinya yang berjenis Wilson Combat.(cr3/jpnn.com)
JPU memutar video dari CCTV Kompleks Polri Duren Tiga, Jaksel, yang memperlihatkan Ferdy Sambo turun dari Lexus sebelum Brigadir J tewas dibunuh.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Viral Pria Acungkan Pistol ke Pengendara Mobil di Kotbar Parahyangan, Kapolres Cimahi Bilang Begini
- Bawa Pistol Rakitan, Pria Asal Jambi Ini Ditangkap Polisi
- Brigadir Tri Yudha Gugur Dianiaya OTK, Aiptu Hidayat Terluka, Pistol Dibawa Kabur Pelaku
- Sempat Dicopot Gegara Kasus Sambo, Kombes Budhi Kini Dapat Promosi Bintang
- Kapolri Tunjuk Irjen Pol Andi Rian R Djajadi Sebagai Kapolda Sumsel
- Eksaminasi Kasus Vina & Eky: Reza Singgung Nasib Ferdy Sambo, Bandingkan dengan Iptu Rudiana