Fergie Siapkan Rafael untuk Atasi Ronaldo
Selasa, 05 Maret 2013 – 14:04 WIB

Fergie Siapkan Rafael untuk Atasi Ronaldo
MANCHESTER — Pelatih Manchester United Sir Alex Ferguson mengungkapkan bahwa diranya dalam laga leg kedua babak 16 besar Liga Champions Eropa dini hari nanti akan memberi perhatian penuh pada pemain Real Madrid, Cristiano Ronaldo. Ferguson menganggap pemain yang pernah ia besarkan itu sebagai ancaman terbesar bagi MU dalam laga yang akan berlangsung di Old Traford, Rabu (5/3) dini hari WIB nanti. "Rafael berpengalaman melawan dia (Ronaldo) pada leg pertama di Madrid. Ini akan sangat membantu saat dia bertemu lagi," imbuhnya.
"Kekhawatiran terbesar saya adalah kebangkitannya (Ronaldo). Dia akan membuat masalah bagi kami sepanjang malam. Dia harus kami batasi (pergerakannya)," ujar Ferguson seperti dikutip dari situs resmi UEFA, Selasa (4/3).
Baca Juga:
Namun demikian bukan Fergie -sebutan Ferguson- jika tidak bisa mengatasi bekas anak asuhnya sendiri. Pelatih berkebangsaan Skotlandia ini telah menyiapkan seorang pemain yang terbukti efektif meredam pergerakan Ronaldo seperti pada leg pertama lalu.
Baca Juga:
MANCHESTER — Pelatih Manchester United Sir Alex Ferguson mengungkapkan bahwa diranya dalam laga leg kedua babak 16 besar Liga Champions Eropa
BERITA TERKAIT
- Popsivo Polwan Menang, Cek Klasemen Final Four Proliga 2025
- Debut Manis HydroPlus Strikers & MilkLife Shakers Raih Runner-up di JSSL Singapore 7’s 2025
- Legenda Basket Indonesia Saling Sikut Menjelang IBL All Star 2025
- 10 Pemain Persebaya Raih Kemenangan Penting dari Madura United
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1