Fergie Tetap Pegang Kendali
Kamis, 09 Mei 2013 – 06:17 WIB
SIR Alex Ferguson memang tak akan lagi menangani Manchester United musim depan. Tapi, itu tidak berarti mengurangi pengaruh pelatih yang akrab disapa Fergie tersebut di Old Trafford. Kondisi itulah yang sepertinya membuat pelatih baru United tidak akan cocok dihuni seperti Jose Mourinho. Di setiap klub yang dilatihnya, Mourinho memang menginginkan otoritas penuh, tidak hanya dalam urusan teknis tim, melainkan juga aspek lainnya.
Jabatan baru sebagai direktur (sekaligus ambassador) tetap memungkinkan dia memberikan pengaruh bagi tim.
Beberapa pihak mengatakan bahwa role itu sekaligus memungkinkan Fergie tetap memberikan advis kepada tim yang tentu saja harus selaras dengan pelatih baru. Dengan begitu, Nemanja Vidic cs tidak akan mengalami kesulitan transisi kepelatihan.
Baca Juga:
SIR Alex Ferguson memang tak akan lagi menangani Manchester United musim depan. Tapi, itu tidak berarti mengurangi pengaruh pelatih yang akrab disapa
BERITA TERKAIT
- PSIS Vs Semen Padang: Mahesa Jenar Dapat Suntikan di Lini Belakang
- Shin Tae Yong Ungkap Kesulitan Timnas Indonesia Menjelang Piala AFF 2024
- Piala AFF 2024: Shin Tae Yong Merasa Ada Beban, Kenapa?
- Piala AFF 2024: Alasan Shin Tae Yong Memilih TC Timnas Indonesia di Bali, Bukan Jakarta
- Jadwal Premier League Pekan Ini: Ujian Berat buat Man City
- Piala AFF 2024: Rafael Struick Tanda Tanya, Shin Tae Yong tak Gelisah