Ferrari Pas Pakai Pirelli
Senin, 22 November 2010 – 20:43 WIB
"Bagi kami, ini bukan perubahan besar. Ada beberapa setting mobil yang mampu mengakomodasi kemampuan ban dan mencoba memahami dua tipe ban yang dibawa Pirelli. Semua baik-baik saja," jelas Alonso.
Baca Juga:
Pembalap tim Mercedes GP Michael Schumacher menempati posisi kedua catatan waktu terbaik. Schumacher tertinggal 0,156 detik. Tapi, catatan tersebut sudah cukup membuatnya unggul dari Vettel yang baru saja memberi gelar juara dunia untuk Red Bull-Renault.
Di bawah Vettel ada pembalap Williams, Rubens Barrichello dan pembalap Renault Robert Kubica. Namun, Kubica menolak jika hasil tes pertama Pirelli tersebut sebagai gambaran dari persaingan untuk musim 2011. Baginya, tes itu hanya sebagai pengumpulan data awal bagi tiap tim untuk melangkah lebih lanjut dalam peningkatan performa mobil.
"Sama seperti ketika kita beralih dari Michelin ke Bridgestone. Anda harus beradaptasi dengan setting mobil dan mendapat ide tentang karakter ban. Anda tak perlu terlalu fokus pada setting, mengingat faktanya saya kira ban akan banyak berubah saat musim dimulai," tutur Kubica.
ABU DHABI - Ferrari menunjukkan kecocokan dengan ban Pirelli. Hasil uji coba di Sirkuit Yas Marina, Abu Dhabi selama dua hari menunjukkan Felipe
BERITA TERKAIT
- Nomor 1 Dunia Keok, Jojo Tembus Final China Masters 2024 & BWF World Tour Finals
- Terungkap, Inilah Kunci Kemenangan Persebaya dari Persija
- Jadwal Semifinal China Masters 2024: Sabar/Reza Ukir Rekor
- Alasan Guardiola Memperpanjang Kontrak Bersama City: Klub Masih Membutuhkan Saya
- Tolong Dicatat! Berikut Info Jadwal dan Rute Pertamina Eco RunFest 2024
- Liga 1: Bojan Hodak Syukuri Kemenangan Persib atas Borneo FC, tetapi