Festival Belanja UC 11.11 Diikuti 7,5 Pengguna, Terbanyak dari Indonesia
Kamis, 26 November 2020 – 18:42 WIB

Festival Belanja UC 11.11. Foto: UC Browser
Sedangkan negara tetangga Malaysia dan Vietnam memiliki preferensi konten rekomendasi yang hampir serupa, yaitu elektronik, fashion, FMCG, serta kategori fashion, elektronik, dan FMCG secara berurutan.
Berbicara tentang produk impian, produk sepatu dan baju pria dan wanita menjadi kategori produk paling populer yang dicari pengguna selama Festival Belanja UC 11.11, diikuti oleh produk produk kecantikan, jam tangan & perhiasan, dan terakhir produk aksesoris elektronik. (jlo/jpnn)
Sebanyak 7,5 juta pengguna mengikuti kemeriahan Festival Belanja UC 11.11 yang digelar UC Browser.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Tips Hemat untuk Kamu yang Hobi Belanja Online, Pakai ShopeeVIP Saja!
- Dapat Dukungan Kemendag, Master Bagasi Siap Memperluas Pasar Ekspor Produk Indonesia
- Belanja Online Makin Ramai Jelang Idulfitri, Waspada Penipuan Mengatasnamakan Bea Cukai
- Tokopedia-ShopTokopedia Hadirkan Lagi Ramadan Ekstra Seru, Simak Tren Belanja Jelang Puasa
- Sempat Jaga Warung Madura, Hidup Ma’e Arik Berubah Setelah Jadi Afiliator
- Ini Rekomendasi 5 Brand Lokal di Tokopedia dan ShopTokopedia untuk Merayakan Imlek